"Merancang masa depan gemilang, saling menopang saat musibah datang..."

24 Mei 2008

Takaful Surgaina

Takaful Surgaina
Produk Takaful yang memberikan perlindungan terhadap kerugian finansial dan santunan akibat kecelakaan yang mengakibatkan meninggal dunia, menderita cacat badan dan/ atau biaya pemakaman peserta.

Peserta Takaful

  • Warga Negara Indonesia
  • Usia minimum 17-60 tahun untuk pemegang polis
  • Untuk anak sejak usia 0-21 tahun atau belum menikah

Lingkup Jaminan

  • Meninggal dunia karena kecelakaan (sesuai paket pilihan).
  • Santunan cacat tetap maksimum sebesar 100% jaminan meninggal dunia karena kecelakaan.
  • Bantuan uang duka untuk meninggal dunia bukan karena kecelakaan (sesuai tabel).
  • Cash plan untuk rawat inap karena kecelakaan sesuai tabel maksimum 90 hari rawat inap
Uraian Paket Paket Satu Paket Dua Paket Tiga Paket Empat Paket Lima
Tertanggung 10.000.000 25.000.000 50.000.000 100.000.000 200.000.000
Istri / Suami 10.000.000 25.000.000 50.000.000 100.000.000 200.000.000
Anak (satu anak) 5.000.000 10.000.000 20.000.000 50.000.000 100.000.000
Cash Plan (per hari) 50.000 100.000 200.000 400.000 600.000
Bantuan Uang Duka 1.000.00 2.000.00 4.000.00 8.000.00 10.000.00
Premi per bulan Tertanggung saja 6.000.00 11.000.00 19.000.00 34.000.00 61.000.00
Suami dan Istri saja 9.000.00 17.000.00 31.000.00 51.000.00 91.000.00
Dengan Istri / Suami dan satu anak 11.000.00 21.000.00 39.000.00 65.000.00 116.000.00
Tambahan premi per anak 2.000 5.000 8.000 14.000 24.000

Tag :

Ulasan

Dalam dunia marketing itu ada istilah kelirumologi. Itu lho sembilan prinsip yang disalah artikan. Misalnya marketing diartikan untuk membujuk orang belanja sebanyak-banyaknya. Atau marketing yang yang pada akhirnya membuat kemasan sebaik-baiknya padahal produknya tidak bagus.


selengkapnya...


Data Nasabah (client TAKAFUL)

Alhamdulillah, berikut data nasabah yang sudah bergabung dan mengambil manfaat asuransi TAKAFUL.

selengkapnya ...

TAUJIHAT

Alhamdulillah setiap pekan Ust. Rikza Maulan, Lc., M.Ag selaku Sekretaris Dewan Pengawas Syariah Takaful Indonesia memberikan motivasi rohani kepada insan TAKAFUL, berikut beberapa taujih (materi) :

- Bekerja dan berjuang fii sabilillah
- Kebersihan adalah setengan dari iman
- Do'a ketika mendapat musibah
- Memperbanyak sujud kepada Allah
- Hijrah menggapai hidup yang lebih baik
- Melaksanakan sholat sunnah Gerhana
- Menghindari diri dari Riba
- Cabang-cabang keimanan



Advertise




banner romli

bannertakaful270seputarkita270

Kamus

Visitor

Google Translate

banner adv.



Photobucket

  © Blogger template The Professional Template by Ourblogtemplates.com 2008

Back to TOP